TARAKAN - Hasil swab 5 jamaah Eks Ijtima Gowa dinyatakan negatif Covid-19. Saat ini tersisa 1 jamaah Eks Ijtima Gowa yang masih meunggu hasil swab, dan menjalani isolasi di Rumah Sakit Umum Kota Tarakan (RSUKT)."Dari 5 jamaah itu ada yang statusnya Orang Tanpa Gejala ...
TARAKAN – Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Tarakan bakal dilaksanakan pada 26 hingga 30 Mei mendatang. Usulan PSBB yang telah disetujui Kemenkes itu mendapat dukungan dari Pengurus Daerah (PD) Pemuda Muhammadiyah Tarakan.Melalui Wakil Ketua Bidang Hubungan ...
TARAKAN - Guna mempercepat penanganan wabah virus Corona (Covid-19), Kelurahan Lingkas Ujung memperketat pemantauan kesehatan warga dan juga menerapkan jam malam.Setelah salah satu warga RT Kelurahan Lingkas Ujung terkonfirmasi positif terjangkit Covid-19, Dinas ...
TARAKAN - Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tarakan melalui Kepala Unit Transfusi Darah Edi Samudro meyakinkan, bahwa stok darah masih aman meskipun di saat pandemi Covid-19.Edi mengakui memang ada penurunan jumlah pendonor dibandingkan dengan waktu sebelum ...
TARAKAN - Upaya pencegahan penyebaran virus Corona, terus dilakukan Pemerintah Kota (Pemkot) Tarakan, rencananya akan menyiapkan tempat karantina yang dapat menampung tiga ribu orang, tempat itu diperuntukkan bagi pemudik yang baru saja kembali dari luar ...
TARAKAN - Walikota Tarakan, Khairul menyaksikan langsung simulasi screening kesehatan penumpang moda transportrasi udara, pada Minggu (19/4/2020). Bertempat di Bandar Udara Internasional Juwata, screening kesehatan itu diperuntukkan bagi pengguna moda transportasi ...
TARAKAN – Jumlah kasus positif Covid-19 Kluster Gowa bertambah sebanyak 2 orang. Pasien positif tersebut sebelumnya berstatus Orang Tanpa Gejala (OTG). Saat ini total pasien positif Tarakan berjumlah 23 orang, dimana 20 diantaranya merupakan ...
TARAKAN - Dalam rangka menyambut bulan suci ramadhan 1441 H dan upaya pencegahan dan penanggulangan Covid-19 di Kota Tarakan, maka pelaksanaan pasar ramadhan pada tahun ini ditiadakan.Hal ini disampaikan Walikota Tarakan, dr. Khairul, M. Kes., dihadapan Camat dan Lurah ...
NUNUKAN - Sebanyak 25 Kantong darah terkumpul dari aksi donor darah yang dilakukan polres Nunukan di Aula Sebatik Polres Nunukan, Senin (20/4). Kegiatan tersebut bekerjasama dengan Palang Merah Indonesia (PMI) Nunukan. Kapolres Nunukan AKBP Teguh Triwantoro ...
TTV.Co.Id - Hingga Minggu (19/4/2020) pasien sembuh Covid-19 mencapai 606.677 dari total 1.590.715 kasus di seluruh dunia. Angka tersebut adalah 79 persen dari kasus yang sudah ditutup sebanyak 768.628 menurut data dari Worldometers. Kemudian sebuah survei dari Deep ...